Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana)
11/10/2016
Add Comment
Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana) | VioLirik - Hai pengunjung setia VioLirik, Pada update kali ini VioLirik akan berbagi lirik lagu terbaru yang berjudul Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana), sudah banyak lagu yang telah kami sediakan lirik dan kunci gitar hanya untuk kamu pengunjung setia VioLirik termasuk artikel Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana). Untuk artikel yang kami bagikan ini merupakan bagian dari kategori
indonesia,
maudy ayunda,
ost,
pop,. Untuk sekedar himbauan dan disclaimer VioLirik, postingan Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana) hanya sekedar review dan sebagai bahan evaluasi saja, untuk kamu yang menyukai lagu atau penyanyi/ band terkait silahkan untuk membeli CD/DVD atau berlangganan Nada Sambung Pribadi (NSP) untuk mendukung musisi agar tetap berkarya dan sebagai tanda apresiasi terhadap musisi terkait.
Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana)
Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah (OST Moana)
oleh Maudy AyundaTelah lama ku tatap tepian air
Sejak dari dahulu
Tanpa tahu mengapa
Andai, Ku bisa jadi sempurna
Ku telah mencoba tapi
Selalu kembali lagi
Setiap tindakan, Setiap langkahku
Setiap jalanku semua kembali
Ke tempat yang tak dapat ku tuju
Walau ku rindu
Horizon seakan memanggil diriku
Tak ada yang tahu seberapa jauh
Jika angin laut membawaku berlayar
Tapi ku sadar, etahlah seberapa jauh ku melangkah
Ku tahu, semua di pulau ini
Nampak begitu bahagia
Seperti yang diharapkan
Aku tahu semuanya
Sudah punya peran masing-masing
Biarlah ku dengan peranku
Bangga memimpin membuat kita kuat
Ku bisa saja ikut yang ada
Tapi suara hatiku berkata lain
Apa yang salah
Lihat cahaya di laut itu menyilaukan
Tak ada yang tahu kuat sinarnya
Dan bagaikan memanggil namaku temukanku
Biar ku tahu apa disana melewatinya
Horizon seakan memanggil diriku
Tak ada yang tahu seberapa jauh
Jika angin laut membawaku berlayar
Seberapa jauh ku melangkah
Lihat juga Lirik lainnya dari Maudy Ayunda berikut ini Lirik Lagu Untuk Apa
Terimakasih sudah membaca artikel yang berjudul Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana) ini semoga dapat menghibur anda pengunjung setia VioLirik, situs ini mendapatkan konten dari berbagai sumber terbuka (umum) yang banyak bertebaran di internet dan dikemas ulang dalam situs VioLirik. Jangan lupa bagikan ke teman sosial media anda jika menyukai artikel kami.
0 Response to "Lirik Lagu Seberapa Jauh Ku Melangkah - Maudy Ayunda (OST Moana)"
Post a Comment