Lirik Lagu BERPETUALANG - ENDANG SOEKAMTI
YOU MAY ALSO LIKE
Lirik Lagu BERPETUALANG - ENDANG SOEKAMTI
hari ini ku tak ada di rumah
esok juga belum ada dirumah
esok lusa juga tidak dirumah
Reff:
aku sedang berpetualang
menantang jiwa yang tenang
menikmati anugrah indahnya alam..
sungguh senang berpetualang
membakar semangat juang
mewarnai hidup yang tak kan
terulang..
ayah ibu mohon doa restumu
ku kan pergi dengan teman-temanku
kan ku ingat semua pesan baikmu
sembarangan..
Reff:
aku sedang berpetualang
menantang jiwa yang tenang
menikmati anugrah indahnya alam..
sungguh senang berpetualang
membakar semangat juang
mewarnai hidup yang tak kan
terulang..
ooo..oooo..
ooo oooo...
Reff:
aku sedang berpetualang
menantang jiwa yang tenang
menikmati anugrah indahnya alam..
sungguh senang berpetualang
membakar semangat juang
mewarnai hidup yang tak kan
terulang..
Keep Stay with #VioLirik for New Update!
Terimakasih sudah membaca artikel yang berjudul Lirik Lagu BERPETUALANG - ENDANG SOEKAMTI ini semoga dapat menghibur anda pengunjung setia VioLirik, situs ini mendapatkan konten dari berbagai sumber terbuka (umum) yang banyak bertebaran di internet dan dikemas ulang dalam situs VioLirik. Jangan lupa bagikan ke teman sosial media anda jika menyukai artikel kami.
0 Response to "Lirik Lagu BERPETUALANG - ENDANG SOEKAMTI"
Post a Comment