Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona

Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona | VioLirik - Hai pengunjung setia VioLirik, Pada update kali ini VioLirik akan berbagi lirik lagu terbaru yang berjudul Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona, sudah banyak lagu yang telah kami sediakan lirik dan kunci gitar hanya untuk kamu pengunjung setia VioLirik termasuk artikel Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona. Untuk artikel yang kami bagikan ini merupakan bagian dari kategori dion agung, indonesia, Lagu, pop,. Untuk sekedar himbauan dan disclaimer VioLirik, postingan Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona hanya sekedar review dan sebagai bahan evaluasi saja, untuk kamu yang menyukai lagu atau penyanyi/ band terkait silahkan untuk membeli CD/DVD atau berlangganan Nada Sambung Pribadi (NSP) untuk mendukung musisi agar tetap berkarya dan sebagai tanda apresiasi terhadap musisi terkait.

Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona

Lirik Lagu Raja Pesona oleh Dion Agung salah satu jebolan ajang pencari bakat menyanyi yang ada di Indonesia pada tahun 2012, yaitu Indonesia Idol berhasil meroketkan nama seorang Dion Agung. Gaya dan suara Dion pada saat itu langsung memikat hati para juri dibawah naungan Ahmad Dhani karna memiliki karakter tersendiri yang sangat berbeda dengan para penyanyi lainnya di ajang tersebut walaupun ia tidak berhasil menjadi jawaranya.

Pada tahun 2017 Dion kembali eksis dengan mengeluarkan sebuah single berjudul Raja Pesona, sebuah lagu yang sangat berani untuk merepresentasikan seseorang yang penuh daya tarik. Yap pesan ini juga ditampilkan dalam cover lagu Dion dengan setangkai bunga mawar merah yang menggambarkan rasa cinta. Didalam liriknya pun dijelaskan bagaimana tingkahnya bak seorang Romeo yang sedang dilanda asmara ketika bertemu dengan pujaan hati, dia pun tak bisa menahan rasa cintanya karna sang pujaan ini sangat istimewa dalam sifat serta berbeda dengan gadis gadis yang telah banyak ia temui.

Dion Agung - Lirik Lagu Raja Pesona
Ciptaan : //
Album : Single
Kamu menyukai lagu dengan thema romantis apalagi bila didengar dengan pasangan jangan lupa lihat yang berikut ini : Lirik Lagu Untuk Perempuan yang Sedang dalam Pelukan
Dion Agung - Raja Pesona

Lirik Lagu Raja Pesona

oleh Dion Agung

Siapa itu berbaju merah
Bibir merekah buat ku basah
Sedikit dia tersenyum hatiku berdetak
Serasa mati denyut nadi

Aku dekati dia tak marah
Ulurkan tangan dia pun pasrah
Lembut jarinya merenggut, Jabat tanganku
Berdebar debar buat ku tak sabar

Kenalkan aku, Raja Pesona
Gayaku mewah tapi ku ramah
Siapa dekat pasti terpanah
Dan ku pastikan dia kan bahagia

Banyak wanita berpura pura
Berparas cantik hati tak baik
Tapi ku lihat dirimu sedikit berbeda
Tak banyak gaya dan santun berkata

Kenalkan aku, Raja Pesona
Gayaku mewah tapi ku ramah
Siapa dekat pasti terpanah
Dan ku pastikan dia kan bahagia

(instrumen:)

Kenalkan aku, Raja Pesona
Gayaku mewah tapi ku ramah

Dan ku pastikan dia..
Oo.., Kenalkan aku, Raja Pesona
Gayaku mewah tapi ku ramah
Siapa dekat pasti terpanah
Dan ku pastikan
Dia, Dia
Dia kan bahagia

(end:)

Terimakasih sudah membaca artikel yang berjudul Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona ini semoga dapat menghibur anda pengunjung setia VioLirik, situs ini mendapatkan konten dari berbagai sumber terbuka (umum) yang banyak bertebaran di internet dan dikemas ulang dalam situs VioLirik. Jangan lupa bagikan ke teman sosial media anda jika menyukai artikel kami.

0 Response to "Lirik Lagu Dion Agung - Raja Pesona"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel